Perintah untuk mengganti baris pada html adalah

Perintah untuk mengganti baris pada html adalah

a. br
b. tr
c. p
d. td
e. insert

Dari pertanyaan di atas, manakah jawaban yang tepat menurut sobat rajiners?

Yap tepat, jawabannya adalah A. br

Penjelasan

Perlu sobat rajin ketahui, tag-tag html memiliki arti namun menggunakan bahasa inggris, seperti tag <p> atau Elemen <p> (paragraf) merupakan elemen HTML yang digunakan untuk menandai sekumpulan teks sebagai suatu paragraf.

Sebuah paragraf dibuat untuk menyusun dan menata halaman sehingga menjadi lebih terstruktur dengan baik.

Contoh lainnya seperti td (Table Data) : yang berfungsi untuk membuat kolom data. tr ( Table Row) : memiliki fungsi untuk membuat baris table. sedangkan th (Table Header) : fungsinya sama seperti tag td, tetapi terletak di baris pertama dan sebagai header dari table.

Nah untuk mengganti baris pada html ada tag atau elemen <br> yang artinya break. Garis baru namun bukan paragrap.

Jadi, bisa sobat rajiners simpulkan bahwa pilihan yang tepat untuk menjawab pertanyaan di atas adalah A. br atau yang biasa kita sebut break.

Demikian ulasan mengenai Perintah untuk mengganti baris pada html adalah. Semoga ulasan ini dapat menambah wawasan kamu yang sedang belajar pemograman. Jangan lupa share ke teman, semangat bareng untuk berkembang. Salam Rajiners!

Mungkin akan bermanfaat buat kamu sobat rajin:
Shortcut untuk menyimpan workbook pada excel adalah
Berikut ini yang bukan bagian utama dari multitester adalah
Yang di maksud dengan konstanta adalah

SMA
Bagikan:

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *